Kiper timnas Spanyol, yakni David De Gea ada didalam situasi yang tampaknya kurang bagus lantaran terseret kedalam kasus skandal seksual masalalu jelang kick off putaran final ajang Piala Eropa 2016. Ia terancam tak dapat mengikuti turnamen itu.
Tapi berdasarkan dari UEFA, penjaga gawang yang berumur 25 tahun tersebut dengan skuad Spanyol masih aman. Ini lantaran statusnya yag masih belum sebagai seorang terdakwa.
De Gea dengan eks rekannya dalam tim nasional Spanyol U21, Isco dan Iker Muniain langsung di tuntut oleh salah seorang wanita yang mengaku menjadi korban dalam hotal dipusat kota Madrid di tahun 2012 lalu. kasus tersebut pung langsung mendapatkan respon dari pihak kepolisian.
Hal itu juga sempat mengancam nama De Gea dengan Spanyol di Piala Eropa 2016. Tapi hal itu tak sesuai dengan aturan dari pihak UEFA sebagai penyelenggara kompetisi tersebut.
Dalam kasus seorang pemain mendapatkan sakit atau cedera berat sebelum timnya melakoni laga pertama, ia hanya dapat digantikan dengan pemain lain bila dokter mengkonfirmasi cederanya cukup serius.